4. Liburan Keluarga

Anggi Novita dan Ferry Irawan pun cukup sering berlibur ke luar negeri. Ini adalah potret mereka saat liburan ke Italia bersama keluarganya.
5. Mesra

Sebelum sakit, Ferry Irawan dan Anggi Novita sering berbagi kemesraan kepada publik. Seperti di potret ini, Anggi terlihat mengecup pipi suaminya dengan mesra.
6. Sama-sama Sakit

Anggi Novita juga tengah sakit. Anggi Novita sempat terserang stroke pada 2020. Ferry Irawan diduga meninggalkan Anggi saat ia sakit. Inilah yang menjadi pemicu gugatan cerai dari Anggi.
7. Sempat Stroke

Anggi Novita pernah terserang stroke pada 2020, saat ini dirinya masih dalam masa penyembuhan.
8. Harus Operasi
Baca Juga: Hadapi Proses Cerai, Istri Ferry Irawan Didampingi Psikolog

Kondisi Ferry Irawan dikabarkan berangsur membaik. Namun ia tetap dianjurkan untuk melakukan prosedur operasi guna menyelamatkan otak kecilnya.