
Han So-hee telah dikenal dengan aktris yang terbiasa membawakan peran antagonis dan garang. Sedangkan dalam Nevertheless, ia memerankan tokoh yang lebih kalem. Alhasil, ia cukup membuat para penonton kaget.
5. Alur cerita yang realistis
Berbeda dengan drakor romansa kebanyakan, Nevertheless mengangkat alur cerita yang kerap terjadi di dunia nyata atau realistis. Tak heran, banyak yang menyebut kisah drama ini mudah diterima akal sehat.
6. Adaptasi dari Webtoon
Berawal dari gemar membaca serial cerita di webtoon, Kim Ga-ram akhirnya memutuskan untuk memproduksi cerita di webtoon 'Nevertheless' di olah menjadi drama agar mendapatkan feel secara totalitas tentunya.
7. Song Kang turunkan berat badan

Song Kang mengaku dirinya rela menurunkan berat badan supaya bisa memerankan karakter Jae Eon dengan sempurna. Totalitas banget!
Itulah sederet fakta Nevertheless yang jarang diketahui. Sudah siap nonton episode 6?
Kontributor : Sofia Ainun Nisa