5 Artis Jalani Karantina Usai Liburan di Luar Negeri, Ayu Ting Ting Tetap Modis!

Madinah Suara.Com
Sabtu, 11 Desember 2021 | 19:40 WIB
5 Artis Jalani Karantina Usai Liburan di Luar Negeri, Ayu Ting Ting Tetap Modis!
Ayu Ting Ting temani anak tidur saat konser BTS. (Youtube/QissYouTV)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Febby pun meninggalkan jejak digital pengalaman karantina yang dijalaninya pada 7 Oktober lalu. Artis cantik itu membagikan empat foto yang dikolase, dan menulis,

"Usaha produktif selama karantina kemarin. Votavoto bersama enzy motret."

4. Denny Sumargo

Denny Sumargo ceria di hari terakhir karantina. [Instagram]
Denny Sumargo ceria di hari terakhir karantina. [Instagram]

Denny Sumargo menjadi salah satu artis yang diundang untuk menghadiri acara fashion Show Erigo di New York beberapa waktu lalu. Sepulangnya dari sana, pebasket yang kini aktif menjadi influencer itu harus menjalani karantina bersama istrinya di salah satu hotel di Jakarta.

Denny Sumargo dan sang istri membagikan unggahan yang lucu tentang naik berat badan selama karantina. "Hari terakhir Karantina!," tulis Denny di keterangan video yang diposting pada 27 September lalu.

5. Arief Muhammad

Arief Muhammad tunjukkan hotel tempat menjalani karantina. [Instagram]
Arief Muhammad tunjukkan hotel tempat menjalani karantina. [Instagram]

Selain Denny Sumargo, Arief Muhammad juga berpartisipasi dalam acara fashion Show Erigo di Los Angeles. Selama menjalani karantina di hotel, ia mengaku kangen dengan sang istri yang sedang hamil anak kedua.

Lewat unggahan di Instagram, Arief Muhammad membagikan momen saat ia diantar ke tempat karantina di hotel mewah. Saat itu ia harus menjalani karantina selama 8 hari. Arief memilih kamar Royal Suite agar tidak bosan dan bisa melakukan berbagai macam aktivitas.

Kontributor: Chusnul Chotimah

Baca Juga: Jauh-Jauh ke LA, Anak Ayu Ting Ting Malah Tidur saat Konser BTS

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI