Lakukan Kekerasan, Mantan ART Nindy Ayunda Divonis 6 Bulan Penjara

Selasa, 12 April 2022 | 19:27 WIB
Lakukan Kekerasan, Mantan ART Nindy Ayunda Divonis 6 Bulan Penjara
Nindy Ayunda (Youtube.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lia Karyati diketahui melakukan kekerasan ke putri Nindy Ayunda, Akifa Dhinara Parasady Harsono pada Juni 2021. Saat itu, beredar rekaman CCTV ketika Lia diduga menarik tangan dan memukul kepala Akifa.

Buntut kejadian tersebut, Nindy Ayunda melaporkan Lia Karyati atas dugaan kekerasan dan yang bersangkutan ditetapkan sebagai tersangka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI