4 Sumber Kekayaan Tri Suaka, Selain YouTube Punya Bisnis Food and Beverage

Ismail Suara.Com
Kamis, 28 April 2022 | 12:46 WIB
4 Sumber Kekayaan Tri Suaka, Selain YouTube Punya Bisnis Food and Beverage
Sumber Kekayaan Tri Suaka (Instagram/xdjtrisuaka)

4. Buka Bisnis Food and Beverage

Sumber Kekayaan Tri Suaka (Instagram/xdjtrisuaka)
Sumber Kekayaan Tri Suaka (Instagram/xdjtrisuaka)

Sukses sebagai penyanyi dan YouTuber, Tri Suaka mulai terjun ke dunia bisnis. Ia pun membangun sebuah kafe bernama Menoewa Kopi Jogja. Tri Suaka juga sering bernyanyi di kafenya tersebut. Bisnisnya ini menambah pundi-pundi rupiah yang dikumpulkannya. Beberapa penyanyi papan atas seperti Noe Letto juga pernah mampir di Menoewa Kopi Jogja.

Itulah sumber kekayaan Tri Suaka dari pengamen hingga raih ratusan juta dari YouTube. Sampai kini, namanya masih terus disorot dan masih menerima hujatan dari netizen. Bagaimana menurutmu?

Kontributor : Safitri Yulikhah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI