Happy Asmara Ngaku Suka Nangis Setiap Ingat Masa Lalu: Ternyata Aku Bodoh

Minggu, 03 September 2023 | 21:45 WIB
Happy Asmara Ngaku Suka Nangis Setiap Ingat Masa Lalu: Ternyata Aku Bodoh
Happy Asmara (Instagram/@happyasmara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sejumlah warganet pun beranggapan bahwa Happy Asmara belum move on dari Denny Caknan yang sudah menikah dengan Bella Bonita.

"Kalau kata bahasa nenekku, katanya belum move on," kata @chinunk***.

"Kayaknya kok susah move on mbak," kata @liinosha***.

"Halah padahal masih suka kok," kata @yanto***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI