Kreatif dan Bikin Ngakak, Iklan Kopi Denny Sumargo Bawa-bawa Masa Lalu Lucinta Luna

Jum'at, 19 Januari 2024 | 18:20 WIB
Kreatif dan Bikin Ngakak, Iklan Kopi Denny Sumargo Bawa-bawa Masa Lalu Lucinta Luna
Denny Sumargo bersama istri, Olivia Allan. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Bener sih, nggak salah, membangkitkan masa lalu," ucap @its*****.

Bahkan Ridwan Kamil juga sampai ikut berkomentar. "Buang-buang satu menit berharga saya di acara pemenangan pilpres," ucap mantan Gubernur Jawa Barat tersebut.

Sayang sejauh ini Lucinta Luna, pemeran dalam video iklan tersebut belum memberikan komentarnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI