Irish Bella Dijodohkan dengan King Nassar: Wajahnya Mirip, Semoga Jodoh

Yohanes Endra Suara.Com
Kamis, 25 April 2024 | 06:15 WIB
Irish Bella Dijodohkan dengan King Nassar: Wajahnya Mirip, Semoga Jodoh
Irish Bella [Instagram]
Penampilan Irish Bella Saat Ulang Tahun, Kenakan Busana Rancangan Ivan Gunawan (Instagram)
Penampilan Irish Bella Saat Ulang Tahun, Kenakan Busana Rancangan Ivan Gunawan (Instagram)

Sebagai tambahan informasi, Irish Bella resmi menyandang status janda setelah bercerai dari Ammar Zoni pada 1 Februari 2024 silam. Diketahui rumah tangga mereka retak sejak Ammar kembali ditangkap atas kasus narkoba pada akhir 2023 lalu.

Sementara itu, King Nassar telah lama menyandang status sebagai duda setelah resmi bercerai dari Muzdalifah pada 6 Oktober 2015 lalu di Pengadilan Agama Kota Tangerang.

Kontributor : Anistya Yustika

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI