Asal Usul Bayi Lily Diungkap, Raffi Ahmad Tegaskan Bukan Dari Negara Konflik Ini

Ismail Suara.Com
Kamis, 02 Mei 2024 | 15:15 WIB
Asal Usul Bayi Lily Diungkap, Raffi Ahmad Tegaskan Bukan Dari Negara Konflik Ini
Potret Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Bersama Lily. [Instagram/@raffinagita1717]

Kehadiran sang jabang bayi rupanya membawa warna tersendiri untuk keluarga besar Raffi Ahmad.

Tidak hanya Gigi, dua putranya Rafathar dan Rayyanza terlihat senang dengan kehadiran bayi perempuan tersebut.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI