Nonton Film Dilan 1983, Fuji Mau Balik ke Masa Sekolah: Bebannya Cuma Belajar dan Ujian Nasional

Jum'at, 07 Juni 2024 | 11:38 WIB
Nonton Film Dilan 1983, Fuji Mau Balik ke Masa Sekolah: Bebannya Cuma Belajar dan Ujian Nasional
Potret Fuji (Instagram/@fuji_an)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Termasuk saat dirinya yang dibanding-bandingkan dengan orang lain, atau melakukan sesuatu yang akhirnya mengundang pro kontra.

"Mau upload story aja capek. Mau upload story aja takut nanti dikiranya gimana. Tahu nggak sih kayak ada anxiety gitu lho setiap mau ngapa-ngapain," ujar Fuji sambil menangis.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI