Mulan Jameela Bagikan Foto Anak Bungsunya, Disebut Mirip El Rumi Kecil

Yohanes Endra Suara.Com
Jum'at, 23 Agustus 2024 | 06:15 WIB
Mulan Jameela Bagikan Foto Anak Bungsunya, Disebut Mirip El Rumi Kecil
El Rumi dan Muhammad Ali. (Instagram/elelrumi/muhammad_ali0616)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Mulan Jameela (Instagram/mulanjameela1)
Mulan Jameela (Instagram/mulanjameela1)

Tambahan informasi, Muhammad Ali adalah anak kedua Ahmad Dhani dan Mulan Jameela. Sementara itu, El Rumi adalah anak kedua Ahmad Dhani dan Maia Estianty.

Meski beda ibu, hubungan El dan Ali sangat dekat. Beberapa kali El terlihat momong Ali dari mengajari main bola, renang hingga main alat musik.

Tak hanya El, kakaknya Al Ghazali dan adiknya Dul Jaelani juga sama akrabnya dengan anak-anak Dhani dan Mulan.

Apalagi dengan anak cewek satu-satunya Ahmad Dhani yakni Safeea Ahmad. Mereka memperlakukan adiknya bak princess.

Sikap Al El Dul ini banyak menuai sanjungan dari netizen, termasuk peran Maia Estianty dalam mendidik anak-anaknya agar tetap sayang adik-adiknya meski beda ibu.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI