Siap-Siap Dibuat Penasaran, Rhoma Irama Bakal Nyanyikan Lagu Maliq & DEssentials di Pestapora 2025

Senin, 21 Juli 2025 | 15:55 WIB
Siap-Siap Dibuat Penasaran, Rhoma Irama Bakal Nyanyikan Lagu Maliq & DEssentials di Pestapora 2025
Rhoma Irama akan menyanyikan lagu Maliq & D'Essensial di konser Pestapora 2025. (YouTube Indosiar)

Tidak hanya menampilkan ratusan penampil dari berbagai latar belakang musik, Pestapora juga dikenal sebagai wadah kolaborasi kreatif dan pertemuan komunitas.

Festival ini kerap menyajikan sesuatu yang segar dan berbeda di setiap edisinya, membuatnya jadi salah satu festival musik paling dinantikan tiap tahun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI