Dituduh Jadi Selingkuhan Eks Menpora, Davina Karamoy Terancam Kena Cancel Culture

Ferry Noviandi Suara.Com
Senin, 15 Desember 2025 | 06:00 WIB
Dituduh Jadi Selingkuhan Eks Menpora, Davina Karamoy Terancam Kena Cancel Culture
Davina Karamoy terancam kena cancel cuture, setelah ramai isu menjadi selingkuhan eks Menpora Dito Ariotedjo. [Instagram]

Suara.com - Media sosial lagi-lagi dihebohkan dengan isu perselingkuhan yang menyeret nama aktris Davina Karamoy dan mantan Menpora Dito Ariotedjo.

Awalnya, isu panas ini mencuat setelah sejumlah akun gosip di platform media sosial menyebut adanya dugaan orang ketiga dalam rumah tangga Dito Ariotedjo.

Adapun sosok yang disebut-sebut adalah artis yang kerap bermain padel yang berinisial DK, yang kemudian dikaitkan dengan Davina Karamoy.

"Ingpoh: Ada eks menteri yang terlibat hubungan asmara dengan aktris yang sering main padel," tulis akun Thread @jconnectiontalks.

Bahkan muncul sejumlah bukti foto yang menyebut bahwa Dito dan Davina sebelumnya sempat menghabiskan waktu bersama. Meski demikian, sumber foto ini tak bisa dipastikan asalnya.

Selain itu, istri sah Dito Ariotedjo, Niena Kirana Riskyana sempat membagikan video yang menangkap momen Davina Karamoy sedang berolahraga di gym milik Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) di Instagram Story-nya.

Unggahan tersebut dibagikan oleh Niena sebulan sebelum muncul rumor bahwa sang suami telah berselingkuh dengan Davina Karamoy.

Secara terang-terangan, Niena yang disebut-sebut sebagai anak konglomerat ini mengajak warganet untuk berolahraga di tempat gym yang tersedia di Kemenpora seperti Davina.

Baca Juga: Selain Davina Karamoy, Deretan Artis Ini Juga Sempat Terseret Rumor Menjadi Sugar Baby

"Yuk yang mau kayak Davina Karamoy ngegym di Kemenpora," tulis Niena Kirana di Instagram Story kala itu.

Sontak saja, isu Davina Karamoy yang menjadi orang ketiga dalam rumah tangga Dito Ariotedjo ini membuat heboh warganet.

Tak sedikit warganet yang mengungkapkan kekecewaanya hingga berniat untuk melakukan cancel culture pada Davina.

"Cancel culture lah, bisa yuk," kata seorang warganet. "Cancel culture please, kalau emang beneran kebukti," ujar warganet lain.

"Davina terlalu mendalami peran Rani," komentar warganet lainnya. 

Siap Tempuh Jalur Hukum

Davina Karamoy
Davina Karamoy

Sebagai informasi, di tengah ramainya pemberitaan tentang dirinya, Davina Karamoy pun sempat angkat bicara.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI