Suara.com - Lelaki yang akrab disapa Kang Emil itu banyak sekali melakukan perubahan terhadap Kota Bandung.
Dan Anda dijamin tertegun melihat perubahan-perubahan yang dicanangkan oleh Kang Emil.
Trotoar Keren

Penduduk Bandung kini bisa bersantai di trotoar. Di tiap trotoar, kini disediakan bangku taman untuk memanjakan warga Bandung.
Pasar Modern

Pasar tradisional Sarijadi yang semula kumuh dan becek kini berpenampilan sangat modern. Pasar tradisonal ini memiliki konsep tropis ala galeri seni. Dibuat oleh arsitk Anrdra Matin.
Bandung Creative Hub
Baca Juga: Kocak! Jokowi, SBY dan Ahok Joget Bareng di Video Parodi Ini
Komunitas kreatif Bandung kini telah memiliki 'rumah'. Kang Emil membuatkan Bandung Creative Hub untuk mereka. Di sana ada design store, library, co-working space, design museum, bioskop, studio musik, keramik, ICT/Games, seni rupa, studio fashion, cafe, kelas, innovation room (3D printer, laser cutting).
[Baca_Juga]
Wisata Sejarah Kota Bandung
Cari TahuKumpulan Kuis Menarik
BERITA TERKAIT
Salam Jari Tengah dari Ridwan Kamil untuk Penyampah Trotoar Dago
14 Februari 2017 | 09:06 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Lifestyle | 09:42 WIBLifestyle | 08:35 WIBLifestyle | 08:00 WIBLifestyle | 07:25 WIBLifestyle | 07:05 WIBLifestyle | 06:55 WIBLifestyle | 20:45 WIBTampilkan lebih banyakLifestyle | 19:48 WIB