"Itu kembang yang sering aku mainin waktu kecil. Baru tahu bisa dimakan. Jadi penasaran pengen coba," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Kamis (1/4/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 1 juta kali di TikTok.