5 Bahaya Terlalu Banyak Makan Daging Sapi

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 20 Juli 2021 | 16:44 WIB
5 Bahaya Terlalu Banyak Makan Daging Sapi
Bahaya terlalu banyak makan daging sapi - Pedagang daging sapi di Pasar Senen, Jakarta, Selasa (7/6).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Hari Raya Idul Adha 2021 sudah tiba dan seperti biasa kita akan menikmati daging kurban yang umumnya berupa daging kambing atau daging sapi. Namun perlu diingat, ada bahaya terlalu banyak makan daging sapi yang mengintai.

Kemudian kita bisa mengolah daging kurban tersebut menjadi beragam masakan. Akan tetapi, harap diingat untuk tidak terlalu banyak makan daging sapi, sebab ada bahayanya. Untuk itu, artikel ini membahas tentang bahaya terlalu banyak makan daging sapi supaya kita bisa tetap waspada dan makan sewajarnya.

Berikut ini Bahaya Terlalu Banyak Makan Daging Sapi

1. Kadar kolesterol naik

Daging mengandung banyak lemak yang dapat meningkatkan kadar kolesterol dalam tubuh. Jika kolesterol naik maka ini bisa memicu beragam penyakit.

Dua diantara banyak penyakit yang harus diwaspadai adalah stroke dan penyakit jantung. Daging sapi juga mengandung lemak, karenanya harap untuk berhati-hati dan mengukur konsumsi Anda terhadapnya.

2. Dehidrasi

Bahaya terlalu banyak makan daging sapi salah satunya ialah dehidrasi. Daging juga mengandung banyak protein, tetapi jika kita mengkonsumsi terlalu banyak daging yang mengandung protein ini justru bisa menyebabkan bahaya terhadap ginjal.

Kenapa? karena protein yang berlebihan di dalam tubuh dapat menyebabkan ginjal memproduksi urine yang lebih pekat dan membuat kita tanpa sadar telah kekurangan asupan kadar air dalam tubuh. Jika dehidrasi semakin parah ini bisa menyebabkan kulit pada tubuh terlihat kusam, nafsu makan bertambah dan akibatnya kita bisa mengalami obesitas sebelum kita menyadarinya.

Baca Juga: Tengah Rayakan Idul Adha, Warga Lubuk Baja Digegerkan Dengan Penemuan Mayat

3. Metabolisme tubuh terganggu

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI