8 Jenis Philodendron Termahal, Tanaman Hias Sultan yang Cukup Populer di Indonesia

Rifan Aditya Suara.Com
Kamis, 22 Juli 2021 | 14:12 WIB
8 Jenis Philodendron Termahal, Tanaman Hias Sultan yang Cukup Populer di Indonesia
Philodendron Birkin, jenis Philodendron termahal (YouTube/Suka Pohon)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Harga Philodendron Black Cardinal per potnya mulai dari Rp 350 ribu sampai Rp 1,7 juta.

4.       Philodendron Florida Beauty

Philodendron florida beauty, jenis Philodendron (instagram)
Philodendron florida beauty, jenis Philodendron (instagram)

Perlu anda ketahui bahwa philodendron Florida beauty ini menjadi tanaman yang cukup populer. Kepopuleran tanaman ini membuat harga jualnya begitu tinggi.

Harga Philodendron Florida Beauty berkisar antara Rp 2-10 juta. Semakin banyak daun yang tumbuh membuat harga tanaman ini semakin tinggi.

5.       Philodendron Pig Skin

Philodendron Pig Skin atau philodendron rugosum, jenis philodendron termahal (YouTube/ TROPICAL HOUSE PLANT)
Philodendron Pig Skin atau philodendron rugosum, jenis philodendron termahal (YouTube/ TROPICAL HOUSE PLANT)

Jenis Philodendron termahal berikutnya adalah Philodendron Pig Skin. Tanaman jenis ini juga disebut dengan tanaman kulit babi.

Pig Skin termasuk dalam kategori tanaman yang cukup langka dan diburu oleh para kolektor tanaman. Harga pasaran tanaman ini berkisar mulai dari 5 juta sampai 10 juta rupiah.

6.       Philodendron Pisang

Meskipun namanya seperti buah yang ada di pasaran tapi harganya tidak umum. Jenis Philodendron memiliki bentuk fisik daun oval dengan warna hijau menyerupai daun pisang.

Baca Juga: Tips Berkebun Bikin Hoki ala Ilmu Feng Shui: Jauhi Tanaman Rambat!

Tanaman ini juga memiliki nama lain philodendron Auriculatum. Dijual dengan harga yang cukup mahal, yakni mulai dari Rp 900 ribu sampai Rp 2,7 juta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI