Tulip satu ini dianggap sebagai tulip paling andal dan tumbuh sepanjang tahun dengan tinggi sekitar 8 inci akan mekar secara utuh pada siang hari yang cerah.
3. Tulip Little Princess
Memiliki warna ungu pada bagian pangkal bunga menghadirkan keanggunan bagi siapapun yang melihatnya. Bunganya akan mekar setiap tahun dari awal hingga pertengahan musim semi.
4. Angelique
Angelique adalah tulip yang paling populer dan bisa dibilang paling indah. Bunga ini cukup klasik, feminin, berkelopak ganda, dengan warna merah muda lembut yang terlihat seperti peony
5. Prince Irene
Warna orange kemerah-merahan membuat bunga tulip ini terlihat lebih cantik, apalagi di bawah paparan sinar matahari yang sedikit teduh, semakin membuat karakter bunga ini semakin kuat.
6. Tulip Unicum
Dengan ciri fisik daun yang berwarna warna oranye kemerahan, daun hijau dan dedaunan bergaris membuat tanaman begitu sedap ketika dipandang mata, bunganya mekar paling baik pada pertengahan musim semi.
Baca Juga: Inilah 5 Arti Bunga Mawar Sesuai Warnanya
7. Black Parrot