Ajak Pengasuh Anak Makan di Restoran Hotel Bintang, Sukses Undang Gelak Tawa Seru

Senin, 08 November 2021 | 12:40 WIB
Ajak Pengasuh Anak Makan di Restoran Hotel Bintang, Sukses Undang Gelak Tawa Seru
Ilustrasi restoran bintang lima (Pixabay/guillermomuro00)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Video ini kemudian menarik banyak perhatian warganet. Beragam komentar memenuhi unggahan ini.

"Tapi emang pelayanan di hotel mulia bagus bangettt sih. Makanan enak dan pelayanannya top banget," komentar seorang warganet.

Warganet lainnya ikut berkomentar. "Asli kita sebagai crew malah senang kalau ada yang nanya-nanya gini. Aplagi yangg orangnya benar-benar humoris. Pelepas penat bekerja," ujar warganet ini.

"Gue nggak pernah kepikiran sama seblak Italia wkwkwk pengasuhnya ada aja dah tingkahnya, lucu benerrrr. sehat-sehat terus yaaaa," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Senin (8/11/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 400 ribu kali di TikTok.

Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI