4 Filosofi Pempek Ini Bisa Jadi Pelajaran dalam Menjalani Hidup

Vania Rossa Suara.Com
Jum'at, 28 Januari 2022 | 09:44 WIB
4 Filosofi Pempek Ini Bisa Jadi Pelajaran dalam Menjalani Hidup
Ilustrasi Pempek . (Dok. Pempek Ny. Kamto)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Kuah cuko mengajarkan lebih realistis

Kondisi hidup memang selalu berubah-ubah, kadang kita merasa senang, tapi kadang digantikan oleh perasaan sedih. Layaknya perpaduan rasa pada kuah pempek yang manis dan asam, ini menjadi pengingat untuk kita agar dapat menjalani kehidupan dengan realistis.

Dengan bersikap realistis, kita dapat meminimalisir rasa kecewa terhadap harapan dan mimpi yang belum tercapai. Hidup realistis bukan berarti kita tidak optimis, tapi kita dapat menjalani hidup dengan pantang menyerah.

4. Kualitas pempek yang menggambarkan kredibilitas

Rasa ikan pada pempek selalu dijaga kualitasnya agar memberikan cita rasa yang segar dan nikmat. Dalam artian, tiap individu sebaiknya mampu menjaga kualitas diri dan meningkatkan kemampuan agar bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi ke depannya.
Individu yang berkualitas tentu akan memiliki kredibilitas yang tinggi dalam hidupnya. Nah, kredibilitas ini juga yang menjadi salah satu kunci untuk meraih kesuksesan karena semakin berkualitas, semakin banyak pula orang yang mempercayai kamu untuk menyelesaikan tanggung jawab.

Keempat filosofi pempek di atas ternyata juga menjadi pegangan bagi Pempek Ny. Kamto sampai akhirnya bisa tetap eksis hingga saat ini. Dan untuk menggaet lebih banyak pelanggan, Pempek Ny. Kamto bekerja sama dengan ShopeePay pada 2.2 ShopeePay Sekitarmu dalam menghadirkan promo untuk menikmati pempek dan beragam menu lezat lainnya. Berlangsung tanggal 28 Januari - 4 Februari, beli voucher cashback di fitur ShopeePay Sekitarmu pada aplikasi Shopee dan gunakan ShopeePay saat bertransaksi di Pempek Ny. Kamto untuk mendapatkan cashback hingga 100%.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI