6 Makanan yang Membantu Mengecilkan Perut Buncit

Farah Nabilla Suara.Com
Kamis, 21 Juli 2022 | 11:27 WIB
6 Makanan yang Membantu Mengecilkan Perut Buncit
Ilustrasi makanan untuk mengecikan perut buncit. (freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pepaya merupakan buah yang banyak diminati karena rasa manisnya. Selain itu, pepaya juga mengandung vitamin E, A, dan C yang berguna untuk kesehatan mata dan kulit. Buah ini mengandung enzim proteolitik yang mencegah peradangan dan masalah pencernaan. Buah ini juga membuat kenyang lebih lama sehingga membantu mengecilkan perut buncit.

5. Alpukat

Alpukat mengandung serat dan lemak tak jenuh yang sehat untuk jantung. Serat membantu Anda kenyang lebih lama dan meningkatkan penyerapan nutrisi dalam tubuh.

6. Cabe Merah

Ternyata cabe membantu mengecilkan perut buncit dengan efektif. Cabe memiliki kandungan capcaisin untuk membuatnya terasa pedas. Rasa pedas ini mengurangi keingian Anda makan makanan berlemak, asin, dan manis.

Demikian 6 makanan yang dapat membantu mengecilkan perut buncit. Makanan di atas sangat mudah diperoleh dan mudah dikonsumsi. Buah-buahan segar dan makanan kaya serat larut dapat secara efektif mengecilkan perut buncit.

Kontributor : Annisa Fianni Sisma

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI