5 Cara agar Rambut Cepat Panjang dan Sehat, Simpel tapi Ampuh

Senin, 02 Januari 2023 | 20:00 WIB
5 Cara agar Rambut Cepat Panjang dan Sehat, Simpel tapi Ampuh
Ilustrasi Rambut Sehat (freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menyantap makanan bergizi seimbang dapat menutrisi kulit kepada dan rambut dari dalam. Perbanyak menyantap makanan yang kaya protein, zat besi, vitamin B12, asam lemak omega 3, dan vitamin E.

4. Memotong rambut secara berkala

Memotong ujung rambut yang bercabang faktanya dapat membuatpertumbuhannya lebih cepat dan sehat. Ujung rambut yang bercabang jika dibiarkan akan membuat rambut Anda mudah patah.

Potonglah rambut secara berkala dala 10 sampai 12 pekan sekali untuk mencegah rambut bercabang.

5.Gunakan kondisioner rambut setelah keramas

Bukan hanya kulit kepala, kesehatan batang rambut juga merupakan hal yang penting. Kondisioner dan melindungi rambut dari kerusakan bahkan menggantikan lipid dan protein di batang rambut.

Itulah beberapa cara agar rambut cepat panjang dan sehat. Rawatlah rambut Anda secara rutin dan konsisten untuk hasil yang maksimal.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI