Ibu Ayu Ting Ting Dicibir Gegara Pakai Emas Berlebihan, Kenapa Perempuan Gemar Pakai Perhiasan?

Senin, 08 Mei 2023 | 08:54 WIB
Ibu Ayu Ting Ting Dicibir Gegara Pakai Emas Berlebihan, Kenapa Perempuan Gemar Pakai Perhiasan?
Gaya Mentereng Umi Kalsum Ibu Ayu Ting Ting (Instagram/@mom_ayting92_)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Memberikan estetika yang baik

Beberapa perempuan setuju perhiasan emas menjadi sesuatu yang sangat indah. Emas dapat menjadi suatu hal yang kreatif. Dengan emas, seseorang dapat membentuk berbagai hal, mulai dari cincin, kalung dan lain-lain.  Hal-hal tersebut yang menunjang penampilan semakin menarik.

Sebagai karya seni

Emas dirancang untuk menampilkan bahan-bahan berkualitas tinggi dan unik. Emas dapat digunakan pada berbagai hal, baik perhiasan, karya sendi, fashion, dan lain-lain.

Membuat penampilan menjadi menarik

Perhiasan emas seperti cincin, anting, kalung, dan lain-lain akan membuat 

penampilan menjadi lebih indah dan menarik. Oleh sebab itu, beberapa perempuan mengenakan perhiasan emas agar penampilannya menjadi lebih menarik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI