4. Mirror selfie
Pada potret lainnya, memperlihatkan Marshella Aprilia yang melakukan mirror selfie di sebuah supermarket. Terlihat ia memakai baju motif bunga-bunga warna cokelat dengan luaran sleeveless knit vest berwarna putih. Sementara itu, pada bagian bawah ia hanya mengenakan celana pendek dan tas berwarna hitam.
5. Selfie di atas mobil
Dalam unggahan lainnya, Marshella Aprilia tampak selfie di atas mobil militer USA. Terlihat ia berada di tempat duduk pengemudi. Sementara itu, pada bagian depan mobil terlihat tulisan U.S.A. Pada potret tersebut, Marshella Aprilia sendiri tampak memakai kemeja putih dengan celana pendek.
6. Marshella Aprilia rambut pendek
Pada foto lainnya, memperlihatkan Marshella Aprilia dengan rambut pendek. Terlihat rambutnya yang berwarna hitam itu hanya sepanjang lehernya. Sementara dalam potret tersebut rambutnya itu juga hampir menutupi seluruh wajahnya. Marshella Aprilia juga terlihat memakai baju tanpa lengan warna biru dengan motif bunga-bunga.