5 Wisata Jembatan Kaca Indonesia Selain di Banyumas, Jadi Spot Foto Andalan

Farah Nabilla Suara.Com
Kamis, 26 Oktober 2023 | 12:00 WIB
5 Wisata Jembatan Kaca Indonesia Selain di Banyumas, Jadi Spot Foto Andalan
Jembatan kaca yang pecah di kawasan wisata Hutan Pinus Limpakuwus (HPL), Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Rabu (25/10/2023). [ANTARA/Sumarwoto]

Kamoung ini sudah cukup terkenal dan sempat viral karena keunikannya, yakni rumah yang ada disini semua dicat dengan warna warni.

Adapoun jembatan kaca di daerah ini menghubungkan Kampung Waran Warni dengan Kamoung 3D yang dipisahkan dengan Sungai Brantas.

4. Jembatan Kaca Buntu Burake, Tana Toraja

Puluhan orang mengibarkan Bendera Merah Putih sepanjang 76 meter dan lebar 2,5 meter di Bukit Burake Toraja, kawasan Patung Tuhan Yesus tertinggi di dunia, Selasa 17 Agustus 2021 [SuaraSulsel.id / Istimewa]
Puluhan orang mengibarkan Bendera Merah Putih sepanjang 76 meter dan lebar 2,5 meter di Bukit Burake Toraja, kawasan Patung Tuhan Yesus tertinggi di dunia, Selasa 17 Agustus 2021 [SuaraSulsel.id / Istimewa]

Tak hanya di Pulau Jawa, objek wisata jembatan kaca juga ada di Sulawesi Selatan, tepatnya di Tana Toraja.

Namanya adalah Jembatan Kaca Buntu Burake yang di kawasan wisata religi patung Yesus Memberkati Makale.

Jembatan kaca ini membentang sepanjang 90 meter dan terbuat dari kaca berkualitas tinggi yang tahan panas dan tahan beban berat.

Ketika melintas di jembatan kaca ini, pengunjung juga bisa melihat cantiknya pemandangan di Tana Toraja, karena berada di atas tebing yang curam dan dalam.

5. Jembatan Kaca Bali

Obyek wisata jembatan kaca di Gianyar, Bali, yang akan menghubungkan Kecamatan Sukawati dan Blahbatuh, Kamis (1/9/2022). [ANTARA/Ni Putu Putri Muliantari]
Obyek wisata jembatan kaca di Gianyar, Bali, yang akan menghubungkan Kecamatan Sukawati dan Blahbatuh, Kamis (1/9/2022). [ANTARA/Ni Putu Putri Muliantari]

Pulau Dewata juga memiliki objek wisata jembatan kaca, yakni Bali Glass Bridge yang terletak di daerah Gianyar.

Baca Juga: Polisi Bakal Cek Rekaman CCTV, Selidiki Insiden Jembatan Kaca Pecah di Wisata The Geong Banyumas

Jembatan ini memiliki panjang 188 meter dan lebar 2,2 meter, membentang pada ketingguan 66 meter.

Uniknya, Bali Glass Bridge ini membelah Sungai Petanu dan menghubungkan dua desa, yakni Desa Kemenuh Sukawati dan Desa Belangsinga.

Kontributor : Damayanti Kahyangan

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI