Hadiahi Aaliyah Massaid Tas Hermes, Thariq Halilintar Ternyata 'Dibisiki' Sosok Ini

Husna Rahmayunita Suara.Com
Minggu, 10 Maret 2024 | 20:35 WIB
Hadiahi Aaliyah Massaid Tas Hermes, Thariq Halilintar Ternyata 'Dibisiki' Sosok Ini
Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid. (Instagram/aaliyah.massaid)

Suara.com - Thariq Halilintar memberikan kado mewah untuk Aaliyah Massaid yang berulang tahun ke-22 pada 8 Maret 2024. Tak tanggung-tanggung Thariq membelikan kado tas Hermes untuk kekasihnya.

Hadiah tersebut diberikan Thariq Halilintar ketika memberikan kejutan untuk Aaliyah Massaid. Awalnya, kotak Hermes sengaja dibungkus dengan kertas koran.

Sebelum membukanya, Aaliyah Massaid diwanti-wanti oleh sosok yang diduga Aurel Hermansyah yang tak lain kakak ipar Thariq,

"Itu nyarinya susah lo Aaliyah, tolong dihargai ya," kata dia dilihat dari YouTube Thariq Halilintar, Minggu (10/3/2024)

"Ingat gak Aaliyah minta hadiah apa dari Thariq," sahut wanita lainnya.

Momen Aaliyah Massaid buka kado dari Thariq Halilintar (Instagram)
Momen Aaliyah Massaid buka kado dari Thariq Halilintar (Instagram)

Rupanya Thariq Halilintar menghadiahi Aaliyah Massaid tas Hermes seri Lindy Mini Blue Du Nord Swift Bag yang ditaksir seharga Rp151,9 jutaan.

Aaliyah dibuat semringah membuka kado dari Thariq Halilintar. Putri Reza Artamevia tersebut memeluk Thariq dan mengucapkan terima kasih.

"Makasih yang seyeng," kata dia.

Usut punya usut, Thariq Halilintar tak sendirian memilih tas itu. Ia  mendapat rekomendasi dari orang dekat Aaliyah Massaid termasuk Aurel Hermansyah dan Pinka Haprani.

Baca Juga: Sama-Sama Tampil Elegan, Harga Gaun Fuji Kalah Mentereng dari Aaliyah Massaid

Aurel Hermansyah yang memilih warna tas, sedangkan Pinka membocorkan jika Aaliyah tengah mengidam-idamkan tas Hermes seri serupa.

"Aku loh yang pilih warnanya. Awas aja kalau gak pakai ya?," celetuk Aurel.

"Yaudah besok aku pakai dua tas, dari kamu sama dari abang," balas Aaliyah.

Sambil memamerkan tas dari Thariq, Aaliyah pun berkata, "Jujur Ka Pinka nanya aku ini lo,".

Thariq Halintar pun mengiyakannya, "Itu gara-gara dia, dapat kado ini,".

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI