Potret Ruben Terbaring Sakit Beredar, Raut Wajahnya Jadi Sorotan: Beda Banget

Senin, 20 Mei 2024 | 08:58 WIB
Potret Ruben Terbaring Sakit Beredar, Raut Wajahnya Jadi Sorotan: Beda Banget
Sarwendah jenguk Ruben Onsu (Instagram/@sarwendah29)

Suara.com - Ruben Onsu dikabarkan ambruk saat mengisi acara di Majalengka. Ayah 3 orang anak itu tampak ditandu ke ambulans untuk diberi pertolongan.

Video Ruben yang tengah terbaring sakit beredar di media sosial. Salah satunya dalam unggahan akunTikTok @mira_kusno.

Pada unggahan tersebut, tampak Ruben yang terbaring di rumah sakit tengah dijenguk para rekannya. Ruben tampak setengah duduk dengan menggunakan pakaian rumah sakit.

Suami Sarwendah itu juga terlihat tersenyum dalam foto tersebut.

"Alhamdulillah Ayah Ruben sudah baikan, semoga makin membaik," tulus akun @mira_kusno.

Unggahan tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet.

Ruben Onsu (Instagram/ruben_onsu)
Ruben Onsu (Instagram/ruben_onsu)


"Mudah-mudahan cuma pikiran ku saja sudah lain di lihat raut wajahnya, sudah bukan Ruben semoga cepat sembuh ya kak Ruben," komentar warganet.

"Tapi raut wajah ko Ruben beda banget, semoga apa yang q fikirkan gak terjadi, cepet sehat ya ko Ruben, biar bisa hibur kita lagi," imbuh warganet lain.

"Ya Allah berikan kesembuhan Mu untuk ko Ruben Onsu yang sedang sakit, karena tidak ada kesembuhan selain kesembuhanMu yg tidak meninggalkan rasa sakit," tulis warganet di kolom komentar.

Baca Juga: Kini Sakit-sakitan dan Dilarikan ke RS, Ruben Onsu sampai Minta Maaf ke Betrand Peto

"Tapi memang sperti ada yang beda dari raut wajahnya, mulai dari kening, mata, dah daun telinga.. Semoga aja panjang umur ya kak Ruben," timpal lainnya.

Diketahui Ruben Onsu sempat menyatakan dirinya menderita Empty Sella Syndrome. Kondisi ini merupakan penyakit langka yang  terjadi ketika kelenjar pituitari di dalam otak mengecil atau tertekan.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI