Cara Bikin CV 'Sat-set' Dilirik HRD: Gak Perlu Bayar Jasa Rp600 Ribu!

Ruth Meliana Suara.Com
Kamis, 29 Januari 2026 | 17:09 WIB
Cara Bikin CV 'Sat-set' Dilirik HRD: Gak Perlu Bayar Jasa Rp600 Ribu!
CV atau curriculum vitae (Pexels/Cottonbro).

Suara.com - Pengakuan warganet di X (Sebelumnya Twitter) seusai ia pakai jasa pembuatan CV (Curriculum vitae) bikin pengguna lain geleng-geleng kepala.

Pasalnya, ia harus merogoh kocek sebesar Rp600 ribu hanya untuk mendapatkan CV yang sudah diulas oleh beberapa ahli.

Ia seakan-akan tak puas dengan hasil akhir dari jasa pembuatan CV tersebut dan merasa bisa membuatnya sendiri tanpa harus keluar modal.

"Bayar Rp 600 ribu cuma dapat review CV dengan hasil kaya gini," curhat si warganet.

Ada cara jitu membuat CV sendiri tanpa modal yang dijamin menarik perhatian para HRD.

Mari pelajari bersama cara membuat CV yang stand-out di antara ratusan kandidat dan pelamar kerja.

Membuat CV ATS

Ada dua jenis CV yang umum digunakan oleh para job-hunter kala mendaftar lowongan. 

Kedua jenis tersebut yakni CV ATS dan non-ATS yang masing-masing punya kelebihannya.

Baca Juga: Jarang Diajarkan di Sekolah, Inilah 7 Soft Skill yang Bikin Kamu Cepat Dapat Kerja

CV ATS (Applicant Tracking System) dirancang khusus agar mudah dibaca oleh perangkat lunak pemindaian otomatis bernama Applicant Tracking System.

Sistem ini digunakan perusahaan besar untuk menyortir ribuan lamaran berdasarkan kata kunci (keywords) yang relevan dengan posisi pekerjaan.

Tampilannya cenderung polos, hanya berisi teks, dan minim elemen desain. 

Mesin ATS bekerja dengan memindai teks. Kesalahan format sedikit saja bisa membuat kualifikasi pelamar tidak terbaca.

Berikut langkah-langkah dan tips membuat CV ATS.

  • Gunakan font standar: Pilih jenis huruf yang bersih dan mudah dikenali sistem seperti Arial, Calibri, atau Helvetica.
  • Pilih layout satu kolom: Urutan membaca mesin adalah dari kiri ke kanan dan atas ke bawah. Layout satu kolom memastikan data terbaca secara kronologis tanpa tercampur.
  • Masukkan kata kunci (Keywords): Perhatikan kualifikasi di iklan lowongan kerja. Masukkan istilah teknis yang diminta ke dalam bagian Skills atau Experience.
  • Hindari grafik dan simbol: Jangan menggunakan tabel, gambar, atau bar kemajuan (progress bar) untuk menilai kemampuan. Gunakan teks sederhana.
  • Simpan dalam format PDF atau Docx: Pastikan dokumen tersimpan dalam format yang bisa diekstrak teksnya oleh sistem.

CV ATS dapat dibuat dengan mudah dengan aplikasi Kinobi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI