Khimar Nagita Slavina Selama Haji Jadi Sorotan, Berapa Ya Harganya?

Dinda Rachmawati Suara.Com
Jum'at, 14 Juni 2024 | 12:25 WIB
Khimar Nagita Slavina Selama Haji Jadi Sorotan, Berapa Ya Harganya?
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina di Tanah Suci. (Instagram/priotralala)

Suara.com - Sedang melaksanakan ibadah haji membuat Nagita Slavina mengubah pakaiannya 180 derajat, menjadi busana muslim syari yang bukan hanya tertutup, tapi juga panjang dan longgar. 

Gayanya pun mencuri perhatian belakangan ini sebab Gigi, sapaan akrabnya terlihat begitu cantik dan anggun selama berada di Tanah Suci. 

Dikenal sebagai salah satu selebriti yang kerap mengenakan fashion branded berharga fantastis, kali ini banyak pula yang penasaran dengan outfitnya selama haji.

Rupanya, kali ini Gigi memboyong beberapa busana dari brand lokal untuk khimar yang dikenakannya, dengan harga yang cukup terjangkau. Berikut deretan khimar Nagita Slavina saat menunaikan rukun Islam kelima.

Pada salah satu foto, ibu dua anak tersebut tampil anggun dengan gamis hitam dengan khimar panjang berwarna abu-abu dari brand Chadeera yakni Sunset Hour Shaan FK Long seharga Rp339 ribu.

Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)
Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)

Mengenakan khimar yang lebih terjangkau, kali ini, Gigi terlihat memadukan gamisnya dengan khimar berwarna baby pink yang menawan dari brand Day With Marina, yang harganya cuma Rp175 ribuan.

Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)
Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)

Memakai gamis hitam dengan paduan khimar cokelat, Nagita Slavina kembali melengkapi penampilannya ini dari Chadeera yakni Sunset Hour Sheera Khimar yang harganya sendiri Rp299 ribu.

Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)
Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)

Lagi-lagi Nagita Slavina kembali memakai khimar dari Chadeera. Yakni Sunset Hour Shaan FK Medium berwarna hijau tua yang tampak cantik saat dipadukan dengan gamis hitam.

Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)
Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)

Mengenakan busana serba putih saat tiba di Mekkah, Nagita Slavina terlihat cantik dengan gamis dan khimar dari Chadeera. Gamis yang dikenakannya sendiri dibanderol Rp429 ribu, sementara khimarnya, Sheera Khimar harganya cuma Rp299 ribu

Baca Juga: Cerita Raffi Ahmad Berurusan dengan Polisi Makkah, Nisya Ahmad sampai Nangis: Dipikir Gue...

Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)
Rekomendasi Khimar yang Dikenakan Nagita Slavina Selama Ibadah Haji (Instagram/@fanpage_nagitaslavina)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI