Penampakan Ulang Tahun Reino Barack Jadi Omongan: Sederhana tapi Classy

Sabtu, 22 Juni 2024 | 16:33 WIB
Penampakan Ulang Tahun Reino Barack Jadi Omongan: Sederhana tapi Classy
Syahrini dan Reino Barack. [Instagram]

Suara.com - Syahrini kembali memamerkan momen bahagia di rumah tangganya. Kali ini perempuan yang tengah hamil itu mengunggah momen ulang tahun sang suami, Reino Barack yang ke-40. 

Pada unggahan Instagram Story miliknya pada Jumat (21/6/2024), Syahrini mengunggah perayaan ulang tahun sang suami yang tampak sederhana. 

Pada foto tersebut, terlihat Syahrini bersama Reino Barack merayakan secara privat. Tak hanya berdua, mereka juga ditemani Ibu Reino Barack yakni Reiko Barack.

Tampak bunga dan hiasan serta dan yang dalam acara ulang tahun tersebut. Syahrini dan ibu mertuanya mengenakan pakaian hitam sementara Reino berkaus putih. 

Meski tak dirayakan dengan meriah, ulang tahun tersebut tampak simple namun dengan kesam mewah dan privat. 

Momen yang diunggah kembali akun Instagram @rumpo_gosip itu sontak mengundang berbagai respons dari warganet.

"Kelihatan mewah walau cuman kayak apa adanya," komentar warganet. 

"Terlihat simpel dan classy," imbuh warganet lain.

"Haters mulai kepanasan nih," tulis warganet di kolom komentar.

Baca Juga: Intip Tas Branded yang Dibawa Aisyahrani saat Haji, Ada Merek Hermes hingga Loro Piana

"Itu dirayain mereka doang, enggak punya teman?" timpal lainnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI