Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid, Bak Pinang Dibelah Dua

Minggu, 30 Juni 2024 | 12:05 WIB
Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid, Bak Pinang Dibelah Dua
Potret Keanu Massaid di Barcelona Disebut Mirip Adjie Massaid (Instagram)

Suara.com - Anak semata wayang Angelina Sondakh dengan mendiang Adjie Massaid, Keanu Massaid, makin menunjukan paras tampannya. Meski masih remaja, Keanu disebut makin mirip dengan ayahnya kala masih muda. Angie menyebut anaknya sangat terlihat mirip dengan Adjie Massaid ketika sedang tersenyum.

Tak hanya wajahnya, postur Keanu juga nampak tinggi dan tegap mirip Adjie Massaid. Meski baru berusia 14 tahun, Keanu Massaid bahkan telah lebih tinggi dari Angie. Rambut Keanu yang keriting juga rupanya persis dengan Adjie Massaid saat masih muda. 

Berikut gaya bapak dan anak, mendiang Adjie Massaid dan Keanu Massaid bak pinang dibelah dua.

1. Potret Remaja Adjie Massaid

Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid. (Dok. Instagram)
Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid. (Dok. Instagram)

Angelina Sondakh pernah mengunggah potret Adjie Massaid saat masih remaja. Terlihat rambutnya yang masih kribo dan agak panjang hingga menyentuh telinga. Meski hanya tersenyum tipis, paras Adjie nampak begitu mirip dengan potret masa kini Keanu. 

2. Potret Keanu Saat Ini

Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid. (Dok. Instagram)
Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid. (Dok. Instagram)

Selain rambut yang sama, Keanu juga nampak mewarisi bentuk alis, mata, serta hidung dari Adjie Massaid. Hanya yang berbeda, Keanu sehari-hari mengenakan kacamata sedangkan Adjie Massaid tidak. Meski begitu, nampak jelas paras bapak dan anak ini begitu mirip.

3. Paras Adjie Massaid Saat Sekolah di Belanda

Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid. (Dok. Instagram)
Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid. (Dok. Instagram)

Adjie Massaid pindah ke Amsterdam, Belanda, saat masih kelas 4 SD. Di sana, ia juga turut belajar di sekolah sepakbola yang terkenal, Ajax Amsterdam. Di bawah ini potret Adjie Massaid saat masih berseragam sekolah bolanya, mulai terlihat dewasa dengan adanya kumis tipis. 

Baca Juga: Coba Jasa Fotografer Lokal, Intip 7 Potret Angelina Sondakh dan Keanu Massaid di Barcelona

4. Keanu Massaid Turut Sekolah di Belanda

Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid. (Dok. Instagram)
Adu Gaya Keanu Massaid dan Mendiang Adjie Massaid. (Dok. Instagram)

Seolah mengikuti jejak sang ayah, Keanu kini juga berencana melanjutkan sekolah di Amsterdam, Belanda. Dia bahkan masuk sekolah sepakbola yang sama dengan Adjie Massaid. Nampak potret Keanu mengenakan seragam sekolah sepakbola Ajax Amsterdam. Tanpa mengenakan kacamata, membuat parasnya makin mirip dengan Adjie Massaid.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI