Pendidikan Roy Suryo: Dituduh Pemilik Asli Akun Fufufafa oleh Intan Srinita

Ruth Meliana Suara.Com
Selasa, 12 November 2024 | 16:35 WIB
Pendidikan Roy Suryo: Dituduh Pemilik Asli Akun Fufufafa oleh Intan Srinita
Roy Suryo, pakar telematika Indonesia

Tuduhan Intan itu sampai ke telinga Roy Suryo. Alih-alih murka, ia hanya menanggapi santai soal tuduhan pemilik asli akun fufufafa. Roy Suryp bahkan lantang menyebut Intan adalah buzzer yang dibayar.

"Terkait dengan postingan dari Tiktoker bayaran alias BuzzerRp bernama Intan Srinita tersebut untuk sementara saya cukup tertawa saja," ungkap Roy Suryo kepada pihak Suara.com saat dihubungi pada Selasa (12/11/2024). 

Ia juga meledek Intan dengan sebutan "bocah ingusan".

"Masyarakat sudah tahu semua apa yang disampaikannya adalah konten hoaks dan pesanan pihak-pihak pengecut tertentu yang tidak mau menjawab sendiri, namun menggunakan bocah Bogor ingusan ini," pungkas Roy Suryo.

Kontributor : Dea Nabila

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI