Sarung bantal yang bersih membantu mencegah bakteri berkembang biak di kulit wajah.
Cara Mengempeskan Jerawat dalam Semalam
Jika kamu memiliki acara penting keesokan hari, jerawat yang meradang bisa diatasi dengan beberapa cara sederhana. Gunakan kompres dingin dengan es batu yang dibungkus kain bersih untuk mengurangi bengkak, lalu aplikasikan obat totol seperti Nutrafor Acne Gel pada malam hari.
Hindari memencet jerawat karena dapat memperparah peradangan dan meninggalkan bekas yang sulit hilang. Sebagai informasi, Nutrafor Acne Gel yang sudah terverifikasi BPOM dan halal, hadir di Beautyfest Asia 2024 di Grand City Convention and Exhibition Surabaya.