Harga: Rp7.000-Rp10.000
3. Viva Micellar Water Acne Care
Selain membersihkan dengan milk cleanser, kamu juga bisa memakai Viva Micellar Water Acne Care untuk membersihkan wajah dari riasan dan kotoran.
Micellar Water terbaru dari Viva ini dilengkapi Witch Hazel dan Centella Asiatica extract untuk menenangkan kulit yang berjerawat.
Harga: Rp14.000-Rp20.000
4. Viva Queen Peeling Cream
Peeling cream dari Viva ini hadir dengan tekstur butiran scrub lembut yang berfungsi untuk mengangkat sel-sel kulit mati tanpa menimbulkan iritasi. Namun, jangan digunakan apabila jerawat sedang meradang.
Produk eksfoliasi dari Viva ini membantu mengurangi minyak berlebih pada wajah. Gunakan produk ini 1-2 kali seminggu agar tidak iritasi.
Harga: Rp7.000
Baca Juga: Urutan Pemakaian Skincare untuk Hilangkan Flek Hitam, Wajah Jadi Glowing
5. Viva Clean Mask Green Tea