5 Rekomendasi Moisturizer Setelah Eksfoliasi, Bisa Menenangkan Kulit

Farah Nabilla Suara.Com
Kamis, 17 Juli 2025 | 19:46 WIB
5 Rekomendasi Moisturizer Setelah Eksfoliasi, Bisa Menenangkan Kulit
Rekomendasi Moisturizer Setelah Eksfoliasi (Unsplash)

4. GlowSophy Cica Panthenol Soothing Moisturizer

GlowSophy Cica Panthenol Soothing Moisturizer (www.tokopedia.com)
GlowSophy Cica Panthenol Soothing Moisturizer (www.tokopedia.com)

GlowSophy Cica Panthenol Soothing Moisturizer merupakan moisturizer yang memiliki tekstur ringan dan mudah meresap. Hadir dengan aroma yang segar, pelembab wajah satu ini diformulasikan untuk mengatasi permasalahan kulit seperti iritasi, kemerahan dan juga kulit sensitif setelah eksfoliasi.

Kandungan utama yang ada pada moisturizer ini antara lain centella asiatica yang dapat membantu menenangkan kulit dan mengatasi jerawat. Kemudiam ada mugwort yang berfungsi untuk menjaga kelembaban kulit. Lalu panthenol yang dapat membantu melembabkan kulit.

Harga: Rp44.000 (100 ml).

5. Labore Biome Repair Barrier Revive Cream

Labore Biome Repair Barrier Revive Cream (www.laboreskinexpert.com)
Labore Biome Repair Barrier Revive Cream (www.laboreskinexpert.com)

Terakhir ada Labore BiomeRepair Barrier Revive Cream yang termasuk rekomendasi moisturizer untuk wajah setelah eksfoliasi. Moisturizer yang memiliki kandungan utama microbiome technology dan revive complex ini diformulasikan secara khusus untuk kulit sensitif dan kering.

Kombinasi antara kedua kandungan dalam Labore BiomeRepair Barrier Revive Cream tersebut bisa membantu untuk meredakan kemerahan serta menghidrasi kulit secara maksimal. Kemudian adanya inovasi microbiome technology pada produk satu satu ini dapat menjaga keseimbangan mikrobiota kulit serta memperkuat skin barrier.

Kelebihannya, moisturizer ini cenderung memiliki tekstur krim yang sangat nyaman di kulit. Tak hanya itu, produk ini terbilang aman digunakan untuk wajah atau area tubuh lainnya. Kelebihan lain produk dari Labore ini yaitu bersifat hypoallergenic, dermatologically tested, non comedogenic, dan bebas alkohol, sehingha cocok untuk kulit sensitif.

Harga mulai: Rp70.000 (20 ml).

Demikian tadi rekomendasi moisturizer setelah eksfoliasi yang cocok untuk menenangkan kulit. Pilih produk yang tepat sesuai jenis kulit mu!

Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari

Baca Juga: 5 Moisturizer yang Aman Dipakai Bareng Retinol dan AHA/BHA, Selamatkan Kulit dari Over-Exfoliation

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI