5 Rekomendasi Sabun Cuci Muka Gentle untuk Usia 50-an, Nggak Bikin Wajah Ketarik

Kamis, 04 Desember 2025 | 12:45 WIB
5 Rekomendasi Sabun Cuci Muka Gentle untuk Usia 50-an, Nggak Bikin Wajah Ketarik
Ilustrasi wanita memakai sabun cuci muka (Freepik)
Baca 10 detik
  • Perubahan alami kulit usia 50 tahun menuntut penggunaan pembersih wajah lembut bebas SLS untuk menjaga kelembapan.
  • Kunci pemilihan pembersih adalah formula pH seimbang, lembut, dan mengandung pelembap seperti Hyaluronic Acid atau Ceramide.
  • Beberapa produk yang direkomendasikan meliputi Cetaphil, Somethinc, Labore, SKINTIFIC, dan Wardah karena formulanya yang sesuai.

Suara.com - Kulit wajah pada usia 50 tahunan secara alami mengalami perubahan, seperti menjadi lebih kering, lebih tipis, dan rentan kehilangan kelembapan.

Penggunaan sabun cuci muka dengan formula terlalu keras dan busa melimpah seringkali menjadi kesalahan fatal. Bukannya bersih, wajah justru terasa ketarik, kaku, dan lapisan pelindung alaminya semakin terkikis.

Kunci untuk menjaga wajah tetap sehat dan segar pada usia matang, yaitu memilih pembersih wajah yang lembut atau gentle.

Formula yang ideal biasanya memiliki pH seimbang, bebas SLS, dan diperkaya kandungan yang melembapkan, yaitu Hyaluronic Acid atau Ceramide.

Berikut rekomendasi sabun cuci muka yang gentle yang cocok untuk usia 50 tahunan.

1. Cetaphil Gentle Skin Cleanser

Sabun muka yang aman untuk ibu hamil, Cetaphil gentle skin cleanser (sociolla.com)
Sabun muka yang aman untuk ibu hamil, Cetaphil gentle skin cleanser (sociolla.com)

Harga: Mulai Rp40.000

Cetaphil Gentle Skin Cleanser terkenal dengan formulanya yang sangat lembut, soap-free, dan bebas pewangi.

Sabun cuci muka ini mampu membersihkan kulit secara efektif tanpa menghilangkan lapisan kelembapan alami.

Baca Juga: Apa Beda Facial Wash dan Facial Foam? Ini 5 Pilihan Terbaik Mulai Rp25 Ribuan

Teksturnya yang seperti lotion tidak menghasilkan banyak busa, tetapi sangat ampuh mengangkat kotoran, meninggalkan kulit terasa bersih, lembut, dan tetap terhidrasi.

2. Somethinc Low pH Gentle Jelly Cleanser

Harga: Rp61.500

Sabun cuci muka satu ini cocok dipakai untuk usia 50 tahun ke atas karena formulanya yang sangat gentle tanpa membuat kulit kering, tertarik, dan merusak skin barrier.

Kandungan Japanese Mugwort dapat mengatasi kemerahan dan radang. Sementara itu, kandungan Centella Asiatica dapat meredakan iritasi, menjaga kelembapan dan elastisitas kulit.

3. LABORÉ Sensitive Skin Care GentleBiome Mild Cleanser

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI