Darurat Corona, Singapura Tutup Terminal 2 Bandara Changi Selama 18 Bulan

Selasa, 07 April 2020 | 09:37 WIB
Darurat Corona, Singapura Tutup Terminal 2 Bandara Changi Selama 18 Bulan
Bandara Changi, Singapura [shuterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kita perlu mengembangkan aturan dan pedoman global untuk memperhitungkan dampak akibat pandemi ini," ungkapnya.

Ia juaga menambahkan, "Kita juga harus memikirkan cara untuk meningkatkan di seluruh wilayah, karena jaringan konektivitas hanya sekuat tautan terlemahnya."

Hingga Senin (6/4), Singapura telah melaporkan 1.375 kasus virus corona dengan 6 pasien meninggal dunia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI