Pemkab Asmat Siap Kawal Bantuan Kemensos Supaya Tepat Sasaran

Minggu, 27 Maret 2022 | 16:50 WIB
Pemkab Asmat Siap Kawal Bantuan Kemensos Supaya Tepat Sasaran
Masyarakat di Kabupaten Asmat. (Dok: Kemensos)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Upaya tersebut merupakan respon kebutuhan warga di tiga daerah yang dikunjungi Risma di Papua. Di Erosaman, dalam kesempatan bertemu dan berdialog dengan masyarakat, mereka menyampaikan keinginan untuk mengenyam pendidikan. Mereka menyatakan ingin guru hadir di tempat mereka tinggal.

Risma menyatakan, di era sekarang, guru tidak harus datang ke lokasi belajar.

“Tidak harus ada pertemuan langsung dengan guru. Nanti di sini saya pasang televisi ya. Nanti dikasih sambungan internet. Jadi guru bisa mengajar anak-anak di sini dari jarak jauh. Nanti saya juga ngajar ya dari Jakarta,” kata Risma saat menyapa warga di Erosaman.

Secara umum, kunjungan Risma selama tiga hari di Papua adalah untuk monitoring terhadap bantuan yang sudah diberikan kepada berbagai pihak. Selain itu, juga untuk mengidentifikasi kebutuhan-kebutuhan lain yang masih dibutuhkan warga.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI