Sebab demi membuktikannya, pria itu berniat untuk bertemu dengan petinggi-petinggi di camp. Tentu sosoknya yang tidak dikenali di markas membuat kebohongannya tercium dan berujung dengan penangkapan.
Kesalahannya dianggap berlipat ganda karena terungkap ia membeli pakaian tentara tersebut dari seornag anggota yang kabur dari tugasnya.
Duh, ada-ada saja ya.