Hyundai Creta Versi Listrik Tertangkap Lakukan Uji Jalan, Jarak Tempuh Bisa 500 Kilometer

Rabu, 29 November 2023 | 13:41 WIB
Hyundai Creta Versi Listrik Tertangkap Lakukan Uji Jalan, Jarak Tempuh Bisa 500 Kilometer
Hyundai Creta. [Suara.com/Budi Arista Romadhoni]

Suara.com - Hyundai Creta versi listrik tertangkap tengah melakukan uji jalan di Korea Selatan.

Dari hasil tangkapan kamera, Hyundai Creta versi listrik terlihat memiliki desain fasia depan yang sedikit berbeda dibandingkan model yang tertangkap kamera di India.

Melansir Rushlane, Rabu (29/11/2023), Bagian depan dan belakang sepertinya menjadi fokus Hyundai untuk melakukan penyegaran.

Di bagian interior terlihat bagian dasbor yang didesain ulang untuk mengakomodasi layar infotainment mirip dengan Seltos facelift dan beberapa produk Hyundai lainnya.

Hyundai Creta versi listrik diduga akan dibekali baterai berkapasitas 60 kWh dengan jarak tempuh 500 km dengan akselerasi 0-100 km/jam dalam waktu 10 detik.

Posisi Hyundai Creta versi listrik terbilang menarik, lantaran mobil ini bisa menjadi produk mobil listrik murni paling terjangkau dari Hyundai ke depannya.

Hyundai Ioniq 5 dan Hyundai Kona Electric sama-sama dijual dengan harga lebih dari Rp 600 juta hingga Rp 700 jutaan. Dengan demikian boleh jadi Creta berbasis elektrik bisa ditujukan untuk pasar menengah dengan banderolan lebih terjangkau.

Sedangkan di Indonesia sendiri Hyundai Creta sudah berstatus CKD. Menarik untuk ditunggu apakah Hyundai Creta versi listrik nantinya juga akan dipasarkan di Indonesia.

Baca Juga: Harga Hyundai Ioniq 5: Sebelum dan Setelah Kena Subsidi Mobil Listrik

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI