Bogordaily.net – Martabak adalah makanan kecil atau camilan khas Indonesia yang sering kita jumpai terutama pada malam hari.
Camilan ini terbuat dari campuran tepung terigu, gula, ragi, santan, soda kue dan bahan lainnya.
Ada dua jenis martabak yang dikenal masyarakat Indonesia, yaitu martabak Bangka dan martabak Bandung.