Kecelakaan Kerja, Kepala Seorang Pekerja di Cianjur Tertusuk Besi

Kejadian nahas yang menimpa anggota Karang Taruna desa setempat itu terjadi saat korban hendak istirahat di sebilah kayu kaso.

cianjurtoday
Sabtu, 23 Oktober 2021 | 11:10 WIB
Kecelakaan Kerja, Kepala Seorang Pekerja di Cianjur Tertusuk Besi
Sumber: cianjurtoday

CIANJURTODAY.COM, Cianjur – Seorang pekerja warga Desa Sukajaya, Kecamatan Leles, Kabupaten Cianjur terluka parah pada bagian kepala setelah tertusuk besi ukuran 12 inch akibat kecelakaan kerja.

Korban berinisial MCR (21) itu terjatuh di lokasi proyek konstruksi Jembatan Cihonje yang terletak di Kampung Jatiwangi, Desa Sukajaya, Kecamatan Leles, Kabupaten Cianjur.

Kejadian nahas yang menimpa anggota Karang Taruna desa setempat itu terjadi saat korban hendak istirahat di sebilah kayu kaso. 

BERITA LAINNYA

TERKINI