Kasus Perdana Virus Corona Muncul di Georgia

"Yang positif virus corona hanya ada satu," ungkap Tikaradze.

covesia
Kamis, 27 Februari 2020 | 13:33 WIB
Kasus Perdana Virus Corona Muncul di Georgia
Sumber: covesia

Covesia.com - Kasus perdana virus corona muncul di Georgia pada Rabu (26/2).

Menteri Kesehatan Ekaterine Tikaradze mengatakan kasus itu menimpa seorang warga Georgia terinfeksi, yang sedang melakukan perjalanan dari Iran dengan menyeberangi perbatasan dari negara tetangga, Azerbaijan.

"Ia langsung dibawa ke rumah sakit dari pos pemeriksaan perbatasan," katanya.

BERITA LAINNYA

TERKINI