Apple Watch Pro Bakal Turut Hadir 7 September Mendatang

Apple dikabarkan akan turut membawa Apple Watch Pro pada 7 September mendatang. Bersama dengan peluncuran iPhone 14 Series.

gadgetdiva
Senin, 5 September 2022 | 12:34 WIB
Apple Watch Pro Bakal Turut Hadir 7 September Mendatang
Sumber: gadgetdiva

Gadgetdiva.id — Apple dikabarkan akan turut membawa Apple Watch Pro pada 7 September mendatang. Bersama dengan peluncuran iPhone 14 Series.

Sedikit berbeda dari Apple Watch standar, Watch terbaru ini akan menjadi versi lebih premium berkat desain yang berbeda dan tampilannya yang lebih besar. Kemungkinan perangkat tersebut Apple Watch Pro.

Menurut analis rantai pasokan, Apple Watch Pro ini akan menampilkan desain layar datar dengan kelengkungan yang sangat halus ke arah tepi. Dimana pada gilirannya mungkin juga datar. 

BERITA LAINNYA

TERKINI