Tempat Camping di Gunung Galunggung Tasikmalaya Kembali Dibuka

Tempat camping di Objek Wisata Gunung Galunggung, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, kini kembali dibuka.

harapanrakyat
Minggu, 28 November 2021 | 17:08 WIB
Tempat Camping di Gunung Galunggung Tasikmalaya Kembali Dibuka
Sumber: harapanrakyat

Berita Tasikmalaya, (harapanrakyat.com),- Tempat camping di Objek Wisata Gunung Galunggung, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, kini kembali dibuka.

Sebelumnya, hampir 2 tahun tempat untuk berkemah tersebut tutup karena adanya pandemi Covid-19.

Namun, seiring dengan menurunnya kasus Covid-19 di Kabupaten Tasikmalaya yang saat ini statusnya berada di Level 2, maka tempat camping tersebut buka kembali.

BERITA LAINNYA

TERKINI