Bupati Asmat Minta Kepala OPD Sigap Tangani Korban Kebakaran

Ratusan korban kebakaran Pasar Dolog saat ini sangat membutuhkan pakaian layak pakai.

kabarpapua
Selasa, 18 Oktober 2022 | 17:20 WIB
Bupati Asmat Minta Kepala OPD Sigap Tangani Korban Kebakaran
Sumber: kabarpapua

Bupati Asmat Minta Kepala OPD Sigap Tangani Korban Kebakaran "Saat ini kita harus fokus untuk penanganan korban kebakaran. Ini menyangkut kemanusiaan jadi kita fokus dengan cara kepedulian kita," ucap Bupati Asmat, Elisa Kambu. PROVINSI PAPUA By Redaksi On 18 Okt 2022 Puing ratusan bangunan yang terbakar di Pasar Dolog, Agats, Kabupaten Asmat. (KabarPapua.co/Abdel Syah) 88 Share

KABARPAPUA.CO,  Asmat – Bupati Asmat, Elisa Kambu meminta para Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk bergerak cepat atau sigap dalam menangani korban kebakaran di Pasar Dolog Agats.

“Saat ini kita harus fokus untuk penanganan korban kebakaran. Ini menyangkut kemanusiaan jadi kita fokus dengan cara kepedulian kita,” ucap Bupati Asmat, Elisa Kambu saat memimpin rapat di aula BPKAD Asmat, Selasa 18 Oktober 2022.

Elisa Kambu memastikan bantuan bahan pokok makanan untuk korban kebakaran aman untuk beberapa hari ke depan. Sementara pakaian layak pakai untuk para korban masih terbatas.

BERITA LAINNYA

TERKINI