Gegara Cuitan Soal Pemuka Agama, Prof Henry Dikritik Kader-kader Demokrat

Staf Ahli Kementerian Komunikasi dan Informatika, Profesor Henry Subiakto mendapat banyak kritikan usai mencuit soal peran pemuka agama.

makassarterkini
Minggu, 18 Juli 2021 | 20:15 WIB
Gegara Cuitan Soal Pemuka Agama, Prof Henry Dikritik Kader-kader Demokrat
Sumber: makassarterkini

Terkini.id, Jakarta – Staf Ahli Kementerian Komunikasi dan Informatika, Profesor Henry Subiakto mendapat banyak kritikan usai mencuit soal peran pemuka agama.

Dipantau Makassar Terkini, selain dikritik oleh banyak netizen, Henry juga dikritik oleh beberapa kader Partai Demokrat.

Adapun dalam cuitannya, Henry menyinggung soal pentingnya peran pemuka agama dalam mengajarkan umat soal beberapa hal.

BERITA LAINNYA

TERKINI