Soal Sengketa Lahan, Bupati Banggai Garansi Tim Pokja Sudah Bekerja

Bupati Banggai Ir Amirudin berjanji akan menindak lanjuti pembahasan penyelesaian sengketa lahan perkebunan kelapa sawit antara petani di Kecamatan Batui dan PT Sawindo ...

obormotindok
Rabu, 6 Juli 2022 | 14:12 WIB
Soal Sengketa Lahan,  Bupati Banggai Garansi Tim Pokja Sudah Bekerja
Sumber: obormotindok

Bupati Banggai Ir Amirudin berjanji akan menindak lanjuti pembahasan penyelesaian sengketa lahan perkebunan kelapa sawit antara petani di Kecamatan Batui dan PT Sawindo Cemerlang, Selasa (5/7/2022).

Hal itu disampaikan Amirudin saat menemui puluhan pengunjuk rasa yang sudah menduduki kantor DPRD Banggai sejak Senin 4 Juli 2022.

Menjawab apa yang menjadi maksud dan tujuan dari puluhan pengunjuk rasa, Amirudin menjelaskan jika langkah pemerintah daerah untuk menindak lanjuti persoalan sengketa lahan antara petani dan perusahaan, sudah ditangani oleh tim pokja.

BERITA LAINNYA

TERKINI