Dari Air Nira menjadi Arenka, Perjalanan Suswanto Mengenalkan Hasil Bumi

Kabaena, Kabupaten Bombana merupakan pulau dengan potensi alamnya yang melimpah. Salah satunya penghasil gula...

sultrakini
Kamis, 10 November 2022 | 17:49 WIB
Dari Air Nira menjadi Arenka, Perjalanan Suswanto Mengenalkan Hasil Bumi
Sumber: sultrakini

Kabaena, Kabupaten Bombana merupakan pulau dengan potensi alamnya yang melimpah. Salah satunya penghasil gula aren yang pencetusnya adalah seorang pengusaha muda kelahiran 1996, Suswanto.

Suswanto memanfaatkan air nira yang cukup tersedia di Pulau Kabaena, Provinsi Sulawesi Tenggara. Mahasiswa asal Desa Ulungkura, Kecamatan Kabaena Tengah ini menjadikan bahan mentah tersebut menjadi produk bernilai dengan nama Gularen. Seiring berjalannya waktu, produknya berganti nama menjadi Arenka.

“Berkat gula aren ini, banyak yang bisa sukses namun tidak terlalu populer. Saya sebagai pemuda Kabaena berinisiatif memperkenalkan aren Kabaena lewat produk Arenka,” ucapnya kepada Sultrakini.com, Rabu (9 November 2022). 

BERITA LAINNYA

TERKINI