Capaian Vaksinasi Booster Kedua Tenaga Kesehatan Ambon Rendah

Capaian vaksinasi COVID-19 booster kedua bagi tenaga kesehatan (nakes) di Kota Ambon masih rendah mencapai 10,22 Persen atau 359 orang dari target 3.512 nakes.

terasmaluku
Kamis, 13 Oktober 2022 | 12:32 WIB
Capaian Vaksinasi Booster Kedua Tenaga Kesehatan Ambon Rendah
Sumber: terasmaluku

Capaian vaksinasi COVID-19 booster kedua bagi tenaga kesehatan (nakes) di Kota Ambon masih rendah mencapai 10,22 Persen atau 359 orang dari target 3.512 nakes

“Capaiannya masih sangat rendah hingga kini baru mencapai 10,22 persen dari jumlah keseluruhan 3.512 nakes, tetapi kita akan terus menggenjot capaian vaksinasi,” kata Kepala dinas Kesehatan kota Ambon, Wendy Pelupessy, di Ambon, Rabu (12/10/2022).

Ia mengatakan, saat ini belum semua faskes divaksin tetapi telah dijadwalkan supaya bergantian agar pelayanan tetap berjalan.

BERITA LAINNYA

TERKINI